MASIGNCLEAN103

Mufradat Kata Kerja Bahasa Arab lengkap

Kosakata Kerja Dalam Bahasa Arab Dan Artinya - Kata kerja dalam pemahaman simplenya adalah aktivitas yang dilakukan oleh kita, aktivitas tersebut sangat beragam, dan kata kerja juga bisa diartikan dengan perbuatan, misalnya berbicara, memasak, membangun memotong, memohon, dan lain sebagainya, semua itu termasuk dari Kata kerja.

Untuk lebih lengkapnya mengenai Kosakata Kerja Dalam Bahasa Arab silahkan simak artikel dari Mufradat Bahasa Arab dibawah ini.
Mufradat Kata Kerja Bahasa Arab lengkap
Mufradat Kata Kerja Bahasa Arab lengkap
Langsung saja berikut ini Kosakata Dalam Bahasa Arab Tentang Kata Kerja yang dapat admin sampaikan, silahkan dipelajari dan untuk dipertimbangkan jangan dihafalkan semuanya sekaligus ( bagi yang ingin menghafal ) karena terlalu banyak, bisa membuat sakit kepala :D

Fi'il Dalam Bahasa Arabnya Kata Kerja :

Bahagia Dalam Bahasa Arabnya ( سَعِدَ - يَسْعَدُ ) 
Bangun tidur Dalam Bahasa Arabnya ( اِسْتَيْقَظَ - يَسْتَيْقِظُ ) 
Bekerja Dalam Bahasa Arabnya ( عَمِلَ - يَعْمَلُ ) 
Belajar Dalam Bahasa Arabnya ( تَعَلَّمَ - يَتَعَلَّمُ )
Berargumen Dalam Bahasa Arabnya ( اِحْتَجَّ - يَحْتَجُ ) 

Berbeda Dalam Bahasa Arabnya ( اِخْتَلَفَ - يَخْتَلِفُ ) 
Berbicara Dalam Bahasa Arabnya ( تَكَلَّمَ - يَتَكَلَّمُ ) 
Bercanda Dalam Bahasa Arabnya ( مَزَحَ - يَمْزَحُ ) 
Bercerita Dalam Bahasa Arabnya ( قَصَّ - يَقُصُّ ) 
Berdebat Dalam Bahasa Arabnya ( جَادَلَ - يُجَادِلُ ) 


Berdiri Dalam Bahasa Arabnya ( قَامَ - يَقُوْمُ ) 
Berdiskusi Dalam Bahasa Arabnya ( تَنَاظَرَ - يَتَنَاظَرُ )
Berdoa Dalam Bahasa Arabnya ( دَعَا - يَدْعُو ) 
Berdusta Dalam Bahasa Arabnya ( كَذَبَ - يَكْذِبُ )
Berenang Dalam Bahasa Arabnya ( سَبَحَ - يَسْبَحُ )

Berhaji Dalam Bahasa Arabnya ( حَجَّ - يَحُجُّ ) 
Beribadah Dalam Bahasa Arabnya ( عَبَدَ - يَعْبُدُ )
Berinfak Dalam Bahasa Arabnya ( أَنْفَقَ - يُنْفِقُ )
Berjalan Dalam Bahasa Arabnya ( سَارَ - يَسِيْرُ ) 
Berjanji Dalam Bahasa Arabnya ( وَعَدَ - يَعِدُ )

Berjihad Dalam Bahasa Arabnya ( جَاهَدَ - يُجَاهِدُ ) 
Berjumpa Dalam Bahasa Arabnya ( اِلْتَقَى - يَلْتَقِي )
Berkhutbah Dalam Bahasa Arabnya ( خَطَبَ - يَخْطُبُ )
Berkorban Dalam Bahasa Arabnya ( ضَحَّى - يُضَحِّي ) 
Berkumpul Dalam Bahasa Arabnya ( اِجْتَمَعَ - يَجْتَمِعُ )

Berkurang Dalam Bahasa Arabnya ( نَقَصَ - يَنْقُصُ ) 
Berlari Dalam Bahasa Arabnya ( جَرَى - يَجْرِي )
Bermain Dalam Bahasa Arabnya ( لَعِبَ - يَلْعَبُ ) 
Bermaksiat Dalam Bahasa Arabnya ( عَصَا - يَعْصِي ) 
Bermukim Dalam Bahasa Arabnya ( أَقَامَ - يُقِيْمُ )

Berpindah Dalam Bahasa Arabnya ( اِنْتَقَلَ - يَنْتَقِلُ ) 
Berpisah Dalam Bahasa Arabnya ( اِفْتَرَقَ - يَفْتَرِقُ ) 
Bersandar Dalam Bahasa Arabnya ( اِعْتَمَدَ - يَعْتَمِدُ ) 
Bersatu Dalam Bahasa Arabnya ( اِتَّحَدَ - يَتَّحِدُ ) 
Bersikat gigi Dalam Bahasa Arabnya ( تَسَوَّكَ - يَتَسَوَّكُ )

Bersujud Dalam Bahasa Arabnya ( سَجَدَ - يَسْجُدُ )
Bersungguh-sungguh Dalam Bahasa Arabnya ( اِجْتَهَدَ - يَجْتَهِدُ )
Bertambah Dalam Bahasa Arabnya ( اِزْدَادَ - يَزْدَادُ )
Bertanya Dalam Bahasa Arabnya ( سَأَلَ - يَسْأَلُ ) 
Berteriak Dalam Bahasa Arabnya ( صَرَخَ - يَصْرُخُ ) 


Berubah Dalam Bahasa Arabnya ( تَغَيَّرَ - يَتَغَيَّرُ )
Berumroh Dalam Bahasa Arabnya ( اِعْتَمَرَ - يَعْتَمِرُ ) 
Berupaya Dalam Bahasa Arabnya ( سَعَى - يَسْعَى )
Berusaha Dalam Bahasa Arabnya ( حَاوَلَ - يُحَاوِلُ ) 
Berwudhu Dalam Bahasa Arabnya ( تَوَضَّاَ - يَتَوَضَّأُ )

Bosan Dalam Bahasa Arabnya ( مَلَّ - يَمَلُّ ) 
Buang air besar Dalam Bahasa Arabnya ( تَغَوَّطَ - يَتَغَوَّطُ )
Buang air kecil Dalam Bahasa Arabnya ( بَالَ - يَبُوْلُ )
Datang Dalam Bahasa Arabnya ( جَاءَ - يَجِيْءُ ) 
Diam Dalam Bahasa Arabnya  ( سَكَتَ - يَسْكُتُ )

Duduk Dalam Bahasa Arabnya ( جَلَسَ - يَجْلِسُ )
Habis Dalam Bahasa Arabnya ( اِنْتَهَى - يَنْتَهِي ) 
Hadir Dalam Bahasa Arabnya  ( حَضَرَ - يَحْضُرُ )
Hilang Dalam Bahasa Arabnya  ( ضَاعَ - يَضِيْعُ )
Ingat Dalam Bahasa Arabnya  ( تَذَكَّرَ - يَتَذَكَّرُ )

Ingin Dalam Bahasa Arabnya  ( أَرَادَ - يُرِيْدُ )
Jujur Dalam Bahasa Arabnya  ( صَدَقَ - يَصْدُقُ )
Kehilangan Dalam Bahasa Arabnya  ( اِفْتَقَدَ - يَفْتَقِدُ )
Keliling Dalam Bahasa Arabnya  ( دَارَ - يَدُوْرُ )
Keluar Dalam Bahasa Arabnya  ( خَرَجَ - يَخْرُجُ )

Lulus Dalam Bahasa Arabnya  ( نَجَحَ - يَنْجَحُ ) 
Lup Dalam Bahasa Arabnya a ( نَسِيَ - يَنْسَى ) 
Makan Dalam Bahasa Arabnya  ( أَكَلَ - يَأْكُلُ )
Mampu Dalam Bahasa Arabnya  ( اِسْتَطَاعَ - يَسْتَطِيْعُ )
Mandi Dalam Bahasa Arabnya  ( اِسْتَحَمَّ - يَسْتَحِمُّ )

Masuk Dalam Bahasa Arabnya  ( دَخَلَ - يَدْخُلُ ) 
Melarang Dalam Bahasa Arabnya  ( نَهَى - يَنْهَى )
Meletakkan Dalam Bahasa Arabnya  ( وَضَعَ - يَضَعُ ) 
Melihat Dalam Bahasa Arabnya  ( رَأَى - يَرَى ) 
Melukai Dalam Bahasa Arabnya  ( جَرَحَ - يَجْرَحُ )

Memahami Dalam Bahasa Arabnya  ( فَهِمَ - يَفْهَمُ )
Memasak Dalam Bahasa Arabnya  ( طَبَخَ - يَطْبَخُ )
Memasukkan Dalam Bahasa Arabnya  ( أَدْخَلَ - يُدْخِلُ )
Membaca Dalam Bahasa Arabnya  ( قَرَأَ - يَقْرَأُ )
Membag Dalam Bahasa Arabnya i ( قَسَمَ - يَقْسِمُ )

Membangun Dalam Bahasa Arabnya  ( بَنَى - يَبْنِي )
Membangunkan  Dalam Bahasa Arabnya ( أَيْقَظَ - يُوْقِظُ ) 
Membantu Dalam Bahasa Arabnya  ( سَاعَدَ - يُسَاعِدُ )
Membawa Dalam Bahasa Arabnya  ( حَمَلَ - يَحْمِلُ ) 
Membayar Dalam Bahasa Arabnya  ( دَفَعَ - يَدْفَعُ )

Membebaskan Dalam Bahasa Arabnya  ( أَطْلَقَ - يُطْلِقُ ) 
Membeli Dalam Bahasa Arabnya  ( اِشْتَرَى - يَشْتَرِي ) 
Membenci Dalam Bahasa Arabnya  ( كَرِهَ - يَكْرَهُ ) 
Memberikan Dalam Bahasa Arabnya  ( أَعْطَى - يُعْطِي )
Membersihkan Dalam Bahasa Arabnya  ( نَظَّفَ - يُنَظِّفُ )

Membuang Dalam Bahasa Arabnya  ( رَمَي - يَرْمِي ) 
Membuat Dalam Bahasa Arabnya  ( صَنَعَ - يَصْنَعُ )
Membuka  Dalam Bahasa Arabnya ( فَتَحَ - يَفْتَحُ )
Membutuhkan Dalam Bahasa Arabnya  ( اِحْتَاجَ - يَحْتَاجُ إلى )
Memerangi Dalam Bahasa Arabnya  ( حَارَبَ - يُحَارِبُ )


Memeriksa Dalam Bahasa Arabnya  ( فَحَصَ - يَفْحَصُ ) 
Memerintah Dalam Bahasa Arabnya  ( أَمَرَ - يَأْمُرُ )
Memilih Dalam Bahasa Arabnya  ( اِخْتَارَ - يَخْتَارُ ) 
Meminang Dalam Bahasa Arabnya  ( خَطَبَ - يَخْطِبُ ) 
Meminta Dalam Bahasa Arabnya  ( طَلَبَ - يَطْلُبُ )

Memohon Dalam Bahasa Arabnya  ( سَأَلَ - يَسْأَلُ ) 
Memotong Dalam Bahasa Arabnya  ( قَطَعَ - يَقْطَعُ )
Memukul Dalam Bahasa Arabnya  ( ضَرَبَ - يَضْرِبُ )
Memulai Dalam Bahasa Arabnya  ( بَدَأَ - يَبْدَأُ )
Menambah Dalam Bahasa Arabnya  ( زَادَ - يَزِيْدُ )

Menangis Dalam Bahasa Arabnya  ( بَكَى - يَبْكِي ) 
Menanti Dalam Bahasa Arabnya  ( اِنْتَظَرَ - يَنْتَظِرُ )
Menasehati Dalam Bahasa Arabnya  ( نَصَحَ - يَنْصَحُ )
Mencapai Dalam Bahasa Arabnya  ( بَلَغَ - يَبْلُغُ ) 
Mencari Dalam Bahasa Arabnya  ( بَحَثَ - يَبْحَثُ )

Mencicipi Dalam Bahasa Arabnya  ( ذَاقَ - يَذُوْقُ ) 
Mencintai Dalam Bahasa Arabnya  ( أَحَبَّ - يُحِبُّ ) 
Menciptakan Dalam Bahasa Arabnya  ( خَلَقَ - يَخْلُقُ )
Mencium Dalam Bahasa Arabnya  ( قَبَّلَ - يُقَبِّلُ )
Mencoba Dalam Bahasa Arabnya  ( جَرَّبَ - يُجَرِّبُ )

Mencuci Dalam Bahasa Arabnya ( غَسَلَ - يَغْسِلُ ) 
Mencukur Dalam Bahasa Arabnya  ( حَلَقَ - يَحْلِقُ ) 
Mendekati Dalam Bahasa Arabnya  ( اِقْتَرَبَ - يَقْتَرِبُ )
Mendengar Dalam Bahasa Arabnya  ( سَمِعَ - يَسْمَعُ )
Mendidik Dalam Bahasa Arabnya  ( رَبَّي - يُرَبِّي )

Menemukan Dalam Bahasa Arabnya  ( وَجَدَ - يَجِدُ ) 
Menerka Dalam Bahasa Arabnya  ( خَمَّنَ - يُخَمِّنُ )
Mengajar Dalam Bahasa Arabnya  ( دَرَّسَ - يُدَرِّسُ ) 
Mengambil Dalam Bahasa Arabnya  ( أَخَذَ - يَأْخُذُ )
Mengangkat Dalam Bahasa Arabnya  ( رَفَعَ - يَرْفَعُ )

Mengejek Dalam Bahasa Arabnya  ( اِسْتَهْزَأَ - يَسْتَهْزِئُ ) 
Mengeluarkan Dalam Bahasa Arabnya  ( أَخْرَجَ - يُخْرِجُ )
Mengerjakan Dalam Bahasa Arabnya  ( فَعَلَ  - يَفْعَلُ ) 
Mengetahui Dalam Bahasa Arabnya  ( عَرَفَ - يَعْرِفُ ) 
Menggambar Dalam Bahasa Arabnya  ( رَسَمَ - يَرْسُمُ )

Menggoreng Dalam Bahasa Arabnya  ( قَلَا - يَقْلِي ) 
Menghadap Dalam Bahasa Arabnya  ( قَابَلَ - يُقَابِلُ )
Menghibu Dalam Bahasa Arabnya r ( سَلَّى - يُسَلِّي ) 
Menghitung Dalam Bahasa Arabnya  ( حَسَبَ - يَحْسُبُ ) 
Mengikuti Dalam Bahasa Arabnya  ( اِتَّبَعَ - يَتَّبِعُ )

Mengingkari Dalam Bahasa Arabnya  ( أَنْكَرَ - يُنْكِرُ ) 
Mengira Dalam Bahasa Arabnya  ( ظَنَّ - يَظُنُّ )
Mengizinkan Dalam Bahasa Arabnya  ( أَذِنَ - يَأْذَنُ )
Mengobati Dalam Bahasa Arabnya  ( عَالَجَ - يُعَالِجُ )
Mengubah Dalam Bahasa Arabnya  ( غَيَّرَ - يُغَيِّرُ )

Mengulangi Dalam Bahasa Arabnya  ( أَعَادَ - يُعِيْدُ ) 
Mengurangi Dalam Bahasa Arabnya  ( نَقَصَ - يَنْقُصُ ) 
Menikah Dalam Bahasa Arabnya  ( تَزَوَّجَ - يَتَزَوَّجُ ) 
Menimpa Dalam Bahasa Arabnya  ( أّصَابَ - يُصِيْبُ ) 
Meninggalkan Dalam Bahasa Arabnya  ( تَرَكَ - يَتْرُكُ )

Meniru Dalam Bahasa Arabnya  ( قَلَّدَ - يُقَلِّدُ ) 
Menjauhi Dalam Bahasa Arabnya  ( اِبْتَعَدَ - يَبْتَعِدُ )
Menjawab Dalam Bahasa Arabnya  ( أَجَابَ - يُجِيْبُ ) 
Menjual Dalam Bahasa Arabnya  ( بَاعَ - يَبِيْعُ ) 
Menolong Dalam Bahasa Arabnya  ( نَصَرَ - يَنْصُرُ )

Mentaati Dalam Bahasa Arabnya  ( أَطَاعَ - يُطِيْعُ ) 
Menulis Dalam Bahasa Arabnya  ( كَتَبَ - يَكْتُبُ ) 
Menutup Dalam Bahasa Arabnya  ( أَغْلَقَ - يُغْلِقُ ) 
Menyalakan Dalam Bahasa Arabnya  ( أَشْعَلَ - يُشْعِلُ )
Menyapu Dalam Bahasa Arabnya  ( كَنَسَ - يَكْنُسُ )

Menyelam Dalam Bahasa Arabnya  ( ُغَاصَ - يَغُوْص ) 
Menyelisihi Dalam Bahasa Arabnya  ( خَالَفَ - يُخَالِفُ ) 
Menyeterika Dalam Bahasa Arabnya  ( كَوَى - يَكْوِي )
Menyiram Dalam Bahasa Arabnya  ( سَقَى - يَسْقِي ) 
Menyusul Dalam Bahasa Arabnya  ( لَحِقَ - يَلْحَقُ )

Merapihkan Dalam Bahasa Arabnya  ( رَتَّبَ - يُرَتِّبُ ) 
Merasakan Dalam Bahasa Arabnya  ( شَعَرَ - يَشْعُرُ ) 
Merekam Dalam Bahasa Arabnya  ( سَجَّلَ - يُسَجِّلُ ) 
Minum Dalam Bahasa Arabnya  ( شَرِبَ - يَشْرَبُ ) 
Naik Dalam Bahasa Arabnya  ( صَعِدَ - يَصْعَدُ )

Pergi Dalam Bahasa Arabnya  ( ذَهَبَ - يَذْهَبُ ) 
Pulang Dalam Bahasa Arabnya  ( رَجَعَ - يَرْجِعُ ) 
Sakit Dalam Bahasa Arabnya  ( مَرِضَ - يَمْرَضُ ) 
Sampai Dalam Bahasa Arabnya  ( وَصَلَ - يَصِلُ ) 
Sedih Dalam Bahasa Arabnya ( حَزِنَ - يَحْزَنُ )

Shalat Dalam Bahasa Arabnya ( صَلَّى - يُصَلِّي )
Sisa/Tinggal Dalam Bahasa Arabnya ( بَقِيَ - يَبْقَى ) 
Sombong Dalam Bahasa Arabnya ( تَكَبَّرَ - يَتَكَبَّرُ ) 
Takjub Dalam Bahasa Arabnya ( تَعَجَّبَ - يَتَعَجَّبُ ) 
Terbang Dalam Bahasa Arabnya ( طَارَ - يَطِيْرُ )

Terkenal Dalam Bahasa Arabnya ( اِشْتَهَرَ - يَشْتَهِرُ )
Tersebar Dalam Bahasa Arabnya ( اِنْتَشَرَ - يَنْتَشِرُ )
Tertawa Dalam Bahasa Arabnya ( ضَحِكَ - يَضْحَكُ )
Tidur Dalam Bahasa Arabnya ( نَامَ - يَنَامُ ) 
Turun Dalam Bahasa Arabnya ( نَزَلَ - يَنْزِلُ )

Artikel Lainnya :

Demikian Kosakata Dalam Kata Kerja Menggunakan Bahasa Arab, untuk artikel - artikel lainnya silahkan mengklik judul - judul artikel terkait dibawah ini, semoga dengan adanya artikel ini dapat menambah wawasan pengetahuan kita khususnya dalam Ilmu Berbahasa Arab. ( Y.P.S ).

Share This :