MASIGNCLEAN103

Nama Bulan Hijriyah Dalam Bahasa Arab Lengkap

Kalender Islam Atau Bulan Hijriyah Dalam Bahasa Arab Dan Artinya - Selain Bulan Nasional Dalam Bahasa Arab atau yang biasa disebut sebagai Bulan Masehi Dalam Bahasa Arab kita juga memiliki bulan khusus untuk Bulan Islam, yaitu Bulan Hijriyah.
Baca : Tempat - Tempat Umum Dalam Bahasa Arab Dan Artinya

Bulan Hijriyah Menggunakan Bahasa Arab ini admin mufradat bahasa arab Publikasikan untuk digunakan sebagai tambahan Ilmu pengetahuan tentang Bahasa Arab Dasar, silahkan bagi siapa saja yang ingin mempelajarinya dan bagi siapa yang tidak ingin mempelajarinya silahkan closed halaman ini :) 

Berikut ini Bulan - Bulan Hijriah Dalam Bahasa Arab Dan Artinya :

Muharram Dalam Bahasa Arabnya ( ُالمُحَرَّم ).

Shafar Dalam Bahasa Arabnya ( ُصَفَر ).

Rabi'ul Awwal Dalam Bahasa Arabnya ( ِرَيِبْعُ الأَوَّل ).

Rabi'ul Akhir Dalam Bahasa Arabnya ( ِرَبِيْعُ الآخِر ).

Jumadal Ula Dalam Bahasa Arabnya ( جُمَادَى الأُوْلَى ).

Jumadal Akhirah Dalam Bahasa Arabnya ( ِجُمَادَى الآخِرَة ).

Rajab Dalam Bahasa Arabnya ( ُرَجَب ).

Sya'ban Dalam Bahasa Arabnya ( ُشَعْبَان ).

Ramadhan Dalam Bahasa Arabnya ( ُرَمَضَان ).

Syawwal Dalam Bahasa Arabnya ( ٌشَوَّال ).

Dzul Qa'dah Dalam Bahasa Arabnya ( ِذُو القَعْدَة ).

Dzul Hijjah Dalam Bahasa Arabnya ( ِذُو الحِجَّة ).

Baca Juga :
Mufradat Nama Hari Dalam Bahasa Arab dan Artinya

Bulan Hijriyah juga dapat disebut sebagai Bulan Qomariyah, dan sama seperti bulan masehi, bulan Hijriyah atau bulan Qomariyah ini memiliki jumlah Dua Belas Bulan Hijriyah Dalam Bahasa Arab, Semoga Bermanfaat. ( Y.P.S ).

Share This :